Cara Menghilangkan Gigi Ngilu Karena Berlubang Secara Alami
Cara Menghilangkan Gigi Ngilu Karena Berlubang Secara Alami - Pada kesempatan kali saya akan memberikan penjelasan
mengenai cara menghilangkan gigi ngilu dan kira kira apa yang muncul di benak ataupun
dipikiran anda ketika mendengar kata gigi ngilu berkepanjagan, okey dari
pada kamu bingung, lebih baik kamu baca artikel mengenai cara menghilangkan gigi ngilu
ini, agar pengetahuan anda bertambah !!!
Selamat Menbaca.

Pada gigi sensitif, sendiri berbagai aktivitas sederhana dalam kehidupan sehari-hari seperti melakukan kegiatan makan, minum, dan juga menyikat gigi dapat menyebabkan gigi menjadi terasa ngilu. Sehingga perlu sebuh penanganan khusus.
Cara Menghilangkan Gigi Ngilu Karena Berlubang Secara Alami
Bagi Anda yang ingi menghilangkan gigi ngilu berikut ini merupakan solusi yang bisa Anda lakukan.
1. Pasta gigi
Dengan yang didalamnya ada formula tertentu khusus untuk gigi sensitif yang pertama adalah dengan menggunakan Pasta gigi dengan formula tertentu khusus untuk gigi sensitive. Sebagian besar dari pasta gigi dapat membantu meredam ngilu karena gigi sensitive dengan formula khususnya.
2. Flouride
yang kedua adalah Flouride . Cara ini adalah dokter dapat mengolesi gigi Anda yang sensitif dengan fluoride dan meresepkannya untuk digunakan di rumah agar dapat memperkuat email gigi dan meredakan gigi ngilu yang terjadi pada gigi Anda.
3. Mengikat atau menebalkan
yang selanjutnya adalah Mengikat atau menebalkan . Pada permukaan akar gigi yang terpapar dapat ditangani dengan sebuah lapisan pengikat (bonding resin) yang dimakan diaplikasikan pada Proses ini mungkin membutuhkan sebuah bius lokal.
Baca Juga : Cara Menghilangkan Cat Rambut dengan Cepat
4. Bedah gusi
yang betikutnya adalah Bedah gusi . Pada akar gigi yang telah kehilangan sebuah lapisan gusi dapat menyebabkan dimana gigi menjadi terasa ngilu atau Solusi yang dapat dilakukan adalah dengan pengambilan gusi dari bagian lain untuk kemudian dipasang pada bagian yang hilang ini ini. Sehingga ngilu teratasi.
5. Perawatan saluran akar gigi (root canal treatment)
yang terakhir adalah Perawatan saluran akar gigi atau root canal treatment . pada perawatan saluran akar gigi dapat dilakukan dengan merawat pulpa gigi. Cara ini dilakukan jika pada perawatan lain sudah tidak bekerja secara efektif sementara rasa nyeri yang Anda alami sudah tidak tertahankan lagi. Sehingga menggunakan cara Perawatan saluran akar gigi (root canal treatment) merupakan jalan terakhir.
Penyebab Gigi Ngilu Berkepanjangan
Dan berikut ini adalah merupakan penyebab gigi ngilu.
• Kurang hati-hati saat sikat gigi
Penyebab yang pertama adalah Kurang hati-hati saat sikat gigi . Saat Anda menyikat gigi, ada begitu banyak yang harus Anda perhatikan. Ini bertujuan agar gigi tidak ngilu karena adanya kerusakan pada email gigi itu sendiri bisa dihindari. Biasanya kesalahan yang dapat menyebabkan gigi ngilu adalah menyikat terlalu kencang dan terlalu ditekan sehingga berpengaruh kepada email gigi itu sendiri.Faktor dalam pemilihan sikat gigi pun juga bisa menjadi penyebabnya.
Menggunakan bulu sikat yang terlalu kasar dan juga keras dapat membuat gusi menjadi luka dan berakibat pada gigi menjadi ngilu.Hal ini lama-kelamaan akan menyebabkan sebuah pengikisan pada lapisan gigi. Dan akibatnya, gigi menjadi ngilu dan juga lebih sensitif. Solusi yang paling sederhana adalah denagn beralih ke sikat gigi dengan bulu yang lebih lembut dan menyikat gigi dengan lebih pelan serta benar.
• Makanan yang dikonsumsi
Penyebab yang selanjutnya adalah Makanan yang dikonsumsi . Mungkin Anda tidak terlalu memperhatikan makanan apa saja yang Anda makan dapat makanan tersebut dapat mengganggu kesehatan gigi Anda atau tidak. Namun, dengan mengonsumsi makanan dan juga minuman yang terlalu asam, panas, atau makanan yang dingin dapat memengaruhi kondisi gigi Anda dalam jangan waktu tertentu.Terkadang, Anda tidak akan menyadari kondisi suhu minuman atau suhu makanan yang Anda konsumsi setiap harinya. Ada beberapa yang bahwkan tidak sadar bahwa bahaya minum es atau minuman yang terlalu memiliki suhu dingin atau suhu yang terlalu panas juga dapat menyebabkan sebuah pengikisan pada lapisan gigi.
Hal inilah yang membuat gigi Anda menjadi ngilu.Selain dari itu, kebiasaan akan makan makanan panas lalu langsung minum dingin atau bisa sebaliknya juga merupakan salah satu dari kebiasaan buruk yang dapat menyebabkan pengikisan gigi factor dari gigi ngilu itu sendiri.Jika jalur saraf dalam Anda terpapar makanan yang asam seperti daftar makanan berikut saus tomat, lemon, kiwi, dan juga acar, Anda juga bisa merasakan gigi menjadi ngilu. Dengan cara menghindari makanan atau menghindari minuman seperti ini bisa membantu Anda untuk menghindari sakit gigi salah satunya adalah ngilu.
• Menggunakan pasta gigi dengan pemutih
Penyebab ketiga yang bisa terjadi adalah Menggunakan pasta gigi dengan pemutih . Anda mungkin menggunakan sebuah pasta gigi yang didalamnya mengandung sebuah bahan kimia untuk memutihkan gigi. Dari bahan kimia ini kadang terlalu keras bagi gigi Anda sehingga dapat merusak permukaan gigi dan juga berujung pada gigi yang menjadi sensitif. Jika pasta gigi Anda mengandung sebuah zat pemutih, pertimbangkan untuk beralih ke pasta gigi yang biasa atau yang khusus untuk gigi sensitif. Karena dapat berakibat fatal. Coba teliti dengan cermat bahan apa saja yang terkandung dalam pasti gigi Anda.
• . Suka kumur-kumur dengan obat
Penyebab yang berikutnya adalah Suka kumur-kumur dengan obat . Seperti dengan pasta gigi pemutih, beberapa obat kumur juga mengandung alkohol dan juga berbagai bahan kimia lainnya yang dapat membuat gigi Anda menajadi lebih peka, terutama jika pada gigi bagian dentin Anda terbuka. Dentin yang dimana terhubung ke dalam pusat saraf dalam gigi Anda. sehingga bila tidak terlindungi denga baik, pusat saraf akan menjadi lebih rentan terhadap rasa sakit.Sebagai gantinya, cobalah untuk membersihkan gigi dengan menggunakan bahan alami seperti benang gigi untuk membersihkan sisa-sisa makanan yang masih menyelip di antara gigi dan juga tidak dapat dijangkau oleh sikat gigi ketika Anda gosok gigi.
• Penyakit gusi
Penyebab yang nomor lima adalah Penyakit gusi . Seiring dengan bertambahnya usia terutama jika Anda tidak menjaga akan kesehatan gigi Anda tentunya, Anda bisa mengalami berbagai penyakit yang terkait dengan gusi Anda. Penyakit gusi inilah yang dapat menyebabkan sensitivitas pada gigi Anda sehingga gigi terasa ngilu setiap melakuakan berbagai kegiatan. Jika penyakit gusi atau yang biasa disebut dengan radang gusi adalah masalahnya, dokter gigi Anda akan menawarkan berbagai perawatan yang tepat untuk mengobati penyakit yang menjadi penyebab penyakit tersebut.
• Penumpukan plak yang berlebihan
Penyebab yang nomor enam adalah Penumpukan plak yang berlebihan . Tujuan dengan menggunakan benang gigi dan juga menggunakan sikat gigi adalah untuk membuang adanya plak yang terbentuk setelah Anda makan berbagai macam makanan.
Penumpukan plak inilah yang berlebihan dapat menyebabkan pada lapisan enamel gigi menjadi hilang. Gigi Anda bisa menjadi lebih sensitif karena gigi Anda kehilangan perlindungan yang diberikan oleh enamel tersebut.Solusinya dari kasus ini adalah menjalani sebuah perawatan gigi harian yang baik dan juga sering mengunjungi dokter gigi Anda untuk membersihkan setiap enam bulan sekali atau lebih sering jika dibutuhkan.
Dengan memeriksakan diri ke dokter gigi Anda adalah sebuah langkah pertama yang dapat Anda lakukan untuk mengatasi gigi ngilu. Dokter akan mendeteksi dari berbagai penyebab gigi ngilu Anda berdasarkan riwayat keluhan dan gejala yang Anda sampaikan dan hasil pemeriksaan yang akan membantu diagnosis secara tepat.