Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Inilah Harga Tiket Timnas Indonesia Vs Mauritius

Harga Tiket Timnas Indonesia Vs Mauritius


Laga seru timnas indonesia vs mauritius ini akan di tanyangkan di stadion wibawa murti, cikarang bekasi, dan pssi mengeluarkan tiket sebanyak 21.350 lembar untuk uji coba FIFA Match Day ini. Laga seru ini akan diselengarakan selesa {12/9/2018} dan kick off nya itu di pukul 16.30 WIB.

Tiket Pertangdingan ini bisa anda dapatkan dengan dua cara, yaitu dengan cara online dan juga offline. Untuk yang online, penonton bisa mendapatkan tiketnya di web bukalapak dengan link sebagai berikut https://www.bukalapak.com/tiket-event/404/friendly-match-indonesia-vs-mauritius.

Harga Tiket Timnas Indonesia Vs Mauritius


Untuk pembelian secara online sudah bisa anda akses sampai senin pukul 23.59 wib dan ada beberapa kategori tiket yang tersedia, mulai dari 150 rb sampai yang termurah 50 rb dan kouta untuk tiket yang di jual secara online ini itu hanya berjumlah 7.000 lembar, ayo buruan beli!!

Jika anda berniat untuk membeli secara langsung, anda bisa mendatangi loket box di stadion wibawa mukti pada hari  penyelenggaraan pertandingan dan juga loket ini terbuka mulai pukul 09.00 WIB dan panitia menyiapkan tiket sebanyak 14.350 lembar dan ini disediakan pada hari h.


20 Pemain timnas yang akan memperkuat timnas diantaranya seperti Boaz Salossa, Stefano Lilipaly, Hansamu Yama, Evan Dimas, dan lain-lain ada dalam skuat yang bakal ditangani pelatih Bima Sakti dengan dibantu Danurwindo dan ke 20 pemain ini telah memulai latihan perdananya.

Jelang menghadapai piala AFF 2018 pada november nanti, laga uji coba ini sangat bagus untuk persiapan skuat, dan indonesia berada di group B bersama thailand, filipina, singapura dana juga negara yang memenangi kualifikasi antara timor leste dan juga brunei