Cara Memutihkan Kulit Secara Alami Dan Cepat

Cara memutihkan kulit tubuh secara alami - Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang cara memutihkan kulit secara alami dan juga saya akan memberikan berbagai macam bahan alami yang digunakan untuk memutihkan kulit, dan silahkan anda baca cara memutihkan kulit secara alami ini di bawah !!!
Umumnya semua orang ingin tampil bersih dan memiliki kulit yang putih terutama wanita mereka pasti sangat ingin memiliiki kulit putih mulus dan juga bersih agar tampilan mereka enak dipandang dan dengan memiliki kulit yang putih kepercayaan diri akan meningkat terutama wanita.
Cara Memutihkan Kulit Secara Alami Dan Cepat
Kebayakan orang melakukan berbagai macam cara untuk mendapatkan kulit putih bersih secara alami dalam waktu yang cepat dan salah satu cara yang dilakukan adalah dengan menyuntikkan vitamin C ke tubuh mereka kerena dengan menyuntikkan vitamin C ketubuh mereka maka akan secara alami cepat dan permanen akan memutihkan kulit mereka ataupun mereka juga biasanya melakukan perawatan kulit di klinik kecantikan terdekat hingga mereka akan mengeluarkan budget yang sangat tinggi.
Tetapi, bila anda ingin memiliki kulit yang putih bersih dan tidak mengeluarkan uang terlalu banyak maka anda sebaiknya menggunakan bahan bahan alami yang sangat murah dan mudah di temukan di pasar dan adapun bahan bahan alami yang dapat memutihkan kulit secara alami dan juga sangat efektif adalah sebagai berikut :
#1. Memutihkan Kulit Menggunakan Alpukat
Dengan menggunakan alpukat maka anda telah bisa melembabkan dan memutihkan kulit badan secara cepat, mengapa bisa demikian ? karena alpukat ini memiliki kandungan mineral, vitamin dan juga minyak alami yang sangat tinggi dan adapun cara penggunaannya adalah sebagai berikut :
- 1. Silhakan anda sediakan tiga buah alpukat yang telah masak dan juga masih segar
- 2. Kemudian silahkan anda cuci dan ambillah daging alpukatnya, selanjutnya silahkan anda tuang kan sedikit air ke blender dan silahalan anda masukkan daging buah alpukat tadi ke dalam blender dan silahkan di blender.
- 3. Setelah menjadi hancur silahkan anda oleskan krim alpukat yang telah jadi ini ke seluruh badan anda yang anda inginkan menjadi putih.
- 4. Setelah merata silahkan anda diamkan kurang lebih sekitar 15 menit, setelah 15 menit berlalu silahkan anda basuh tubuh anda menggunakan air hinggah bersih, bila anda ingin mendapatkan hasil yang lebih maksimal silahkan anda lakukan cara di atas secara teratur sebelum anda mandi.
#2. Cara Memutihkan Kulit Menggunakan Pepaya Dan Juga Jeruk Nipis
Bila anda menggunakan gabungan pepaya dan jeruk nipis maka anda dapat memmutihkan kulit badan anda dengan cepat, kerena kedua buah ini bisa mengangkat sel sel kulit mati, yang mana sel kulit matti dapat menyebabkan kulit anda tampak kusam dan tidak cerah dan juga kedua buah ini sangat kaya akan antioksidan dan dengan antioksidan ini anda bisa mencegah radikal bebas.
Adapun cara penggunaan Kedua buah ini adalah sebagai berikut :
- 1. Silahkan anda sediakan satu buah pepaya dan juga jeruk nipis
- 2. Kemudian silahkan anda menghaluskan daging buah pepaya dengan memblendernya, setelah halus silahkan anda campurkan dengan air perasan jeruk nipis kemudian silahkan anda aduk hingga merata.
- 3. Setelah rata maka sekarang anda sudah bisa menggunakannya di bagian kulit badan anda secara merata dan diamkanlah selama 20 menit hingga menjadi kering, setelah 20 menit berlalu maka sekarang anda sudah bisa membasuh tubuh anda dengan air hangat dan keringkan dengan handuk.
#3. Memutihkan Kulit Menggunakan Lemon dan Putih Telur
Ini adalah dua buah yang sangat bagus di gunakan untuk mencerahkan dan memutihkan kulit karena untuk buah lemon itu sangat kaya akan kandungan vitamin C sedangkan putih telur itu sangat bagus untuk mengangkat sel kulit mati yang membuat kulit tampak kusam dan juga tidak cerah.
Dengan mengkombinasikan ke dua bahan ini maka sangat bagus untuk memutihkan dan juga mencerahkan kulit tubuh anda dan adapun cara penggunaan kedua bahan ini adalah sebgai berikut :
- 1. Silahkan anda sediakan 3 butir telur dan 3 buah lemon
- 2. Kemudian untuk telur itu silahkan anda mengambil putihnya saja
- 3. Sedangkan untuk buah lemonnya silahkan anda buat menjadi jus setelah selesai anda campurkan dengan putih telur dan setelah tercampur maka silahkan anda aduk hingga tercampur dengan rata.
- 4. Setelah tercampur rata maka selanjutnya silahkan anda panaskan bahannya menggunakan api yang kecil kurang lebih 5 menit
- 5. Setelah itu silahkan anda diamkan adonan tadi hingga mengental, kemudian silahkan anda dinginkan dengan cara memasukkannya ke dalam kulkas, setelah dingin silahkan anda gunakan adonan tersebut
- 6. Berikan ke seluruh tubuh atau kulit badan anda secara merata kemudian diamkan selama 20 menit dan setelah 20 menit berlalu silahkan anda bersihkan badan anda.
#4. Memutihkan Menggunakan Tomat dan Jeruk nipis
Buah tomat ini memiliki kandungan vitamin C yang sangat tinggi dan sangat bagus sekali digunakan untuk memutihkan kulit sedangkan untuk jeruk nipis juga sangat bagus mengangkat sel kulit mati yang dimana sel kulit mati ini yang membuat kulit kita menjadi tampak terlihat kusam.
Bila anda mengkombinasikan kedua bahan ini maka akan menjadi sangat ampuh untuk memutihkan serta mencerahkan kulit anda secara cepat dan adapun cara penggunaan kedua bahan ini adalah sebagai berikut :
- Silahkan anda sediahkan 5 buah tomat dan juga 3 jeruk nipis
- kemudian silahkan anda haluskan buah tomat tadi dan setelah halus silahkan anda tambahkan air perasan air jeruk nipis dan silahkan aduk hingga rata.
- Setelah rata maka sekarang anda sudah dapat menggunakannya di seluruh badan anda secara merata
- setelah itu silahka anda diamkan selama 20 menit kemudian setelah 20 menit berlalu silahkan anda bersihkan badan anda.
#5. Memutihkan Menggunakan Beras dan Minyak zaitun
Sudah sejak lama beras dipercaya dapat memutihkan dan mencerahkan kulit dengan cepat sedangkan untuk fungsi dari minyak zaitun sendiri juga sudah tidak diragukan lagi untuk melembabkan kulit dan jika kedua bahan ini dikombinasikan, maka bahan bahan ini sangat ampuh untuk memutihkan kulit secara alami dan adapun cara pemakaiannya adalah sebagai berikut :
- 1. Silahkan anda sediakan satu cangkir beras dan juga minyak zaitun secukupnya.
- 2. Setelah itu silahkan anda haluskan beras tersebut hingga menjadi tepung setelah itu silahkan anda campurkan dengan minyak zaitun secukupnya hingga menjadi seperti pasta
- 3. kemudian anda sudah bisa menggunakannya di seluruh tubuh anda secara rata dan setelah itu silahkan anda diamkan selama 30 menit dan setelah 30 berlalu silahkan anda bersihkan tubuh anda
- 4. Bila anda ingin mendapatkan hasil yang lebih maksimal maka silahkan anda lakukan perawatan tersebut dengan teratur sebelum mandi setiap hari.
#6. Memutihkan Mengggunakan Lemon dan Madu
Dengan Lemon maka anda dapat meregenerasi kulit anda yang telah mati dengan menggantinya dengan sel kulit yang baru karena lemon ini memiliki vitamin C dan jika di kombinasikan ataupun di gabungkan dengan madu maka akan lebih banyak lagi manfaat yang akan anda dapatkan dan adapun cara penggunaannya adalah sebagai berikut :
- 1. Silahkan anda sediahkan madu dan juga perasan air lemon 5 sendok ataupun secukupnya
- 2. Silahkan anda campurkan kedua bahan ini dan kemudian silahkan anda aduk hingga rata
- 3. Setelah itu sekarang anda sudah dapat menggunakannya yaitu dengan cara memberikannya pada semua kulit badan anda secara merata.
- 4. Kemudian silahkan anda diamkan selama 30 menit dan setelah 30 menit berlalu maka sekarang anda sudah bisa membersihkan tubuh anda dan silahkan anda lakukan kegiatan ini secara teratur agar anda mendapatkan hasil yang maksimal.
Penutup
Demikianlah artikel tentang cara memutihkan kulit secara alami dan cepat dengan menggunakan bahan bahan alami yang dimana, bahan ini bisa anda temukan dengan cepat dan mudah dan semoga teman teman semua dapat terbantu dengan artikel ini dan selamat memperaktekkan.